Tuesday, January 21
Shadow

Kabar

Lokasi Mujahadah Nishfussanah Wahidiyah Ke-63 Kabupaten Nganjuk Provinsi Jawa Timur

Lokasi Mujahadah Nishfussanah Wahidiyah Ke-63 Kabupaten Nganjuk Provinsi Jawa Timur

Mujahadah Nisfussanah, Wilayah
Mujahadah Nishfussanah Wahidiyah Ke-63 yang akan diselenggarakan oleh PSW Jombang Provinsi Jawa Timur pada Sabtu, 4 Mei 2024. Dengan tema "Dalam rangka Do’a Bersama Demi Keselamatan Bangsa & Negara Menuju Masyarakat Adil Dan Makmur, Sadar Fafirruu Ilallooh Wa Rosuulihi SAW", acara ini menjadi magnet bagi pengamal wahidiyah dari berbagai daerah untuk berkumpul dalam doa bersama memohonkan ampunan dan ridho dari Alloh SWT. Pembukaan acara dinualai pada pukul 18.00 WIB dengan pembacaan kirim do'a arwah leluhur. Kemudian dilanjutkan pelaksanaan Mujahadah Nishfussanah Wahidiyah Ke-63, dimulai pukul 19.30 WIB. Dalam kesempatan ini kuliah wahidiyah oleh beliau Kiai Ahmad Sholihuddin Mahfudh, S.SOS, Acara ini dapat diikuti secara langsung melalui Channel Youtube: Wahidiyah Jatim Lokasi Nis...
15 Tahun Vakum, Badan Diklat dan Kaderisasi Pusat  (BDKWP) Laksanakan Upgrading Pengurus PSW Jombang Wilayah DIY.

15 Tahun Vakum, Badan Diklat dan Kaderisasi Pusat (BDKWP) Laksanakan Upgrading Pengurus PSW Jombang Wilayah DIY.

Wilayah
YOGYAKARTA, WAHIDIYAH.ORG – Mengingat sudah lama sekali tidak dilaksanakanya kegiatan upgrading di Wilayah DI Yogyakarta, Juga sebagai program tahunan yang dimiliki oleh Penyiar Sholawat Wahidiyah Pusat. Badan Pendidikan, Pelatihan dan Kaderisasi Wahidiyah Pusat (BDKWP) bekerjasama dengan BDKW Wilayah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta berupaya membangun dan meningkatkan semangat akan perjuangan Wahidiyah Khususnya di Daerah Istimewa Yogyakarta, dengan menyelenggarakan UPGRADING PENGURUS PSW SE-DIY. Kegiatan ini dilaksanakan selama satu hari satu malam pada hari Ahad, 3 Desember 2023. Bertempat di Lesehan Pinggir Ndeso, Kec. Banguntapan, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Walau hanya dilaksanakan selama satu hari saja, pihak panitia menuturkan bahwa tidak mempengaruhi dari is...
Bulan Dana Perjuangan Wahidiyah (ANNAJAH)

Bulan Dana Perjuangan Wahidiyah (ANNAJAH)

Info Terbaru, Kabar, Pengumuman
Alhamdulillah, bifadlillah wa bihidayatihi, wa bisyafa'ati Rosulillahi Sholallohu 'alaihi wa sallam, wa bibarokati Ghoutsi hadzaz zaman Rodliyallohu 'anhu wa tarbiyatihi wa nadhrotihi, Perjuangan Wahidiyah semakin semarak dan berkembang di berbagai daerah dan di pelosok tanah air, bahkan sampai ke luar negeri. Seiring dengan kemajuan-kemajuan yang telah dicapai oleh PSW JOMBANG memberikan peluang dan harapan kepada para pengurus dan pengamal Wahidiyah untuk meningkatkan kuantitas, kualitas, dan peran sertanya dalam Perjuangan Wahidiyah, khususnya dibidang pendanaan. Risalah ini dimaksudkan untuk mengajak para pengurus dan para Pengamal Wahidiyah agar lebih meningkatkan infaq untuk Perjuangan Wahidiyah. Oleh karena itu Penyiar Sholawat Wahidiyah Jombang  melestarikan mengembangkan  ga...
Gerakan Pasang Bendera Fafirru Untuk Menyemarakkan Mujahadah Kubro Wahidiyah Muharrom 1445 H

Gerakan Pasang Bendera Fafirru Untuk Menyemarakkan Mujahadah Kubro Wahidiyah Muharrom 1445 H

Info Terbaru, Kabar, Mujahadah Kubro
Mujahadah kubro Wahidiyah Muharrom 1445 H akan kita laksanakan sebentar lagi. Tepatnya pada tanggal 27-31 Juli 2023. Jangan sampai lupa dengan mujahadah penyongsongannya ya kawan. Mujahadah penyongsongan merupakan bimbingan dari Muallif Sholawat wahidiyah, diharapakan dengan melaksanakan penyongsongan lahir dan batin kita akan siap untuk menerima hikmah-hikmah yang ada pada mujahadah kubro nantinya. Selain mujahadah penyongsongan, yuk kita juga ikut menyemarakkan mujahadah kubro kali ini dengan memasang bendera/ umbul-umbul, serta banner ucapan selamat dan sukses mujahadah kubro wahidiyah di lingkungan kita masing-masing. Hal ini sebagaimana yang telah dihimbaukan oleh DPP PSW JOMBANG melalui surat himbauan nomor 146/C/DPP PSW JOMBANG-60/VII/2023. --> Download banner selamat dan s...
Menyambut Mujahadah Kubro Wahidiyah Muharrom 1445 H

Menyambut Mujahadah Kubro Wahidiyah Muharrom 1445 H

Info Terbaru, Kabar, Mujahadah Kubro, Pusat
Apa yang kita persiapkan untuk menyambut mujahadah kubro wahidiyah muharrom 1445 H? Mungkin ini pertanyaan yang tepat untuk kita pertanyakan pada diri kita saat ini, mengingat mujahadah kubro merupakan salah satu bimbingan muallif sholawat wahidiyah yang sebentar lagi akan digelar, yakni tepatnya pada hari Kamis - Senin tanggal 27-31 Juli 2023 di Pesantrean Attahdzib Ngoro Jombang Jawa Timur. Mujahadah kubro adalah momentum terbaik untuk menggembleng diri. Bahkan gemblengan ini sudah dilaksanakan jauh hari sebelum pelaksanaan mujahadah kubro dilaksanakan, yakni dengan melaksanakan mujahadah 40 hari dengan aurod sebagaimana yang ada pada lembaran wahidiyah. mujahadah 40 hari ini dilaksanakan oleh setiap pengamal dimulai pada hari sabtu 3 Juni 2023 hingga genap 40 hari. Setelah setiap pen...